Jum`at, 04 Juli 2025
Beranda / /

  • 390 Jemaah Haji Asal Aceh Kloter 7 Tiba, 2 Masih Dirawat di Tanah Suci
    Aceh | 8 jam lalu
    390 Jemaah Haji Asal Aceh Kloter 7 Tiba, 2 Masih Dirawat di Tanah Suci

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sebanyak dua Jemaah Haji yang tergabung dalam Kloter 7 Embarkasi Aceh (BTJ-07) masih harus menjalani perawatan di Tanah Suci, Arab Saudi. Sebanyak 390 jemaah haji asal Aceh yang tergabung Kloter 7, mendarat di Bandara Sultan Iskandar Muda (SIM) Blang Bintang, Kabupaten Aceh Besar, Jumat pagi 4 Juli 2025, pukul 08.16 WIB.

  • PKL di Ulee Lheue Banda Aceh Ditertibkan
    Aceh | 1 hari lalu
    PKL di Ulee Lheue Banda Aceh Ditertibkan

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Camat Meuraxa bersama dengan Anggota Satpol PP dan WH Kota Banda Aceh melakukan monitoring dan penertiban Pedagang Kaki Lima (PKL) yang berjualan di sepanjang Jalan Sultan Iskandar Muda sampai dengan Jalan Pelabuhan Ulee Lheue, Rabu (2/7/2025).

  • 1.957 Jemaah Haji Aceh Sudah Kembali ke Tanah Air
    Aceh | 2 hari lalu
    1.957 Jemaah Haji Aceh Sudah Kembali ke Tanah Air

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sebanyak 1.957 jemaah haji Aceh dari lima kelompok terbang (kloter) sudah tiba di Tanah Rencong dan kembali ke daerah masing-masing. Ketua Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Aceh, Azhari mengatakan, tahun ini keseluruhan jemaah yang berangkat ke tanah suci berjumlah 4.446 orang.

  • Imigrasi Banda Aceh Deportasi Warga Malaysia Akibat Overstay
    Aceh | 2 hari lalu
    Imigrasi Banda Aceh Deportasi Warga Malaysia Akibat Overstay

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kantor Imigrasi Kelas I TPI Banda Aceh kembali menunjukkan komitmennya dalam menegakkan hukum keimigrasian dengan mendeportasi seorang warga negara asing (WNA) asal Malaysia berinisial MK. Deportasi dilaksanakan pada Rabu (2/7) melalui Bandara Internasional Sultan Iskandar Muda, Banda Aceh.

  • Keuchik Gugat Masa Jabatan, DPR dan Pemerintah Tegaskan Kekhususan Aceh
    Polkum | 4 hari lalu
    Keuchik Gugat Masa Jabatan, DPR dan Pemerintah Tegaskan Kekhususan Aceh

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Mahkamah Konstitusi (MK) kembali menggelar sidang pengujian Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2006 tentang Pemerintahan Aceh, Senin (30/6/2025), di Gedung MK, Jakarta. Sidang dengan nomor perkara 40/PUU-XXIII/2025 itu menguji konstitusionalitas Pasal 115 ayat (3) yang mengatur masa jabatan keuchik (kepala desa) di Aceh selama enam tahun dan hanya bisa dipilih kembali satu kali.

  • PEMA Serahkan Dividen Rp26,7 Miliar ke Pemerintah Aceh
    Ekonomi | 4 hari lalu
    PEMA Serahkan Dividen Rp26,7 Miliar ke Pemerintah Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - PT Pembangunan Aceh (PEMA), Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) milik Pemerintah Aceh, menyerahkan dividen tahun buku 2024 sebesar Rp26.706.831.364 kepada Pemerintah Aceh. Penyerahan dilakukan secara simbolis oleh Direktur Utama PEMA, Mawardi Nur, kepada Gubernur Aceh, H. Muzakir Manaf (Mualem), di Kantor Gubernur Aceh, Senin (30/6/2025).

  • Plt. Sekda Aceh Tegaskan Komitmen Pemerintah Tingkatkan Kualitas Pendidikan
    Pemerintahan | 6 hari lalu
    Plt. Sekda Aceh Tegaskan Komitmen Pemerintah Tingkatkan Kualitas Pendidikan

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Aceh menegaskan komitmennya dalam mendorong peningkatan kualitas pendidikan melalui berbagai langkah strategis dan inovatif. Hal tersebut disampaikan oleh Pelaksana Tugas (Plt.) Sekretaris Daerah Aceh, M. Nasir, S.IP., MPA., dalam Seminar Peningkatan Kualitas Pendidikan Aceh yang berlangsung di Aula Dinas Pendidikan Aceh, Sabtu, 28 Juni 2025.

  • Jejak Tokoh Bergelar Haji Pertama di Asia Tenggara Ditemukan di Seuneudon Aceh Utara
    Aceh | 6 hari lalu
    Jejak Tokoh Bergelar Haji Pertama di Asia Tenggara Ditemukan di Seuneudon Aceh Utara

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sebuah penelitian berhasil mengungkap keberadaan makam seorang tokoh Persia yang hidup di era Samudra Pasai dan kini bersemayam di Gampong Blang Pha, Seunuddon, Aceh Utara Penelitian yang dilakukan Center for Information of Samudra Pasai Heritage (CISAH) pada Rabu 25 Juni 2025 berhasil mengungkap bahwa makam itu adalah milik seorang tokoh besar dari Persia (kini Iran) bernama Haji 'Izzuddin bin Haji Ismail.

  • Momentum Tahun Baru Islam, Pemuda Aceh Diminta Bergerak Majukan Daerah
    Aceh | 7 hari lalu
    Momentum Tahun Baru Islam, Pemuda Aceh Diminta Bergerak Majukan Daerah

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Tahun baru Islam 1 Muharram tidak hanya menjadi penanda pergantian kalender hijriyah, tetapi juga momen untuk memperbarui tekad dan melakukan refleksi diri. Ketua Bidang Sosial Masyarakat Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia (KAMMI) Banda Aceh, Ripi Hamdani, S.Ag, yang mengajak pemuda Aceh memanfaatkan momentum 1 Muharram sebagai pijakan menuju perubahan yang lebih baik.

  • Curhatan Masyarakat Samatiga Kepada Kapolres Aceh Barat, Apa saja?
    Aceh | 7 hari lalu
    Curhatan Masyarakat Samatiga Kepada Kapolres Aceh Barat, Apa saja?

    DIALEKSIS.COM | Meulaboh - Kapolres Aceh Barat AKBP Yhogi Hadisetiawan, S.I.K., M.I.K., menggelar kegiatan Jumat Curhat bersama tokoh masyarakat Kecamatan Samatiga, Kabupaten Aceh Barat, pada Jumat (27/6/2025) di Dermaga Pemancingan Gampong Lhok Bubon. 

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »